NZDCAD - Seller kesulitan dalam membawa harga turun?

97
Harga saat ini menunjukkan bahwa rejection yang sebelumnya terjadi diakibatkan oleh adanya area yang menarik minat para partisipan pasar NZDCAD ini. Meskipun di minggu lalu tekanan dari para seller masih relatif dominan akan tetapi tetap tidak mampu untuk membuat harga melanjutkan pergerakan turunnya. Lebih jauh lagi, ketidak mampuan seller untuk bahkan mendorong harga mencapai minimal setengah dari pergerakan yang terjadi pada candle reject (panah biru) dapat kita artikan sebagai pertanda bahwa tidak adanya fresh impulse yang dapat menekan harga untuk turun lebih jauh lagi.

Anda dapat melakukan entri saat ini (Agresif) ataupun menunggu konfirmasi dan timing sesuai dengan aturan entri yang anda punya untuk pendekatan yang lebih konservatif.

"Trading BUKAN tentang seberapa sering anda benar!! Trading adalah suatu HITUNGAN matematis mengenai perbandingan hasil yang AKAN anda dapatkan dengan risiko yang MUNGKIN anda keluarkan!!!"

免責聲明

這些資訊和出版物並非旨在提供,也不構成TradingView提供或認可的任何形式的財務、投資、交易或其他類型的建議或推薦。請閱讀使用條款以了解更多資訊。