BDMN Berpeluang Menuju 3100, Speculative Buy

BDMN saat ini berkonsolidasi sehat menguji area resisten pentingnya di 2850. Jika area swing high ini berhasil ditembus dan bertahan di atasnya, ada peluang bagi BDMN untuk bergerak naik lebih tinggi menuju 3100 dengan minor target 2910. Level support yang membentuk higher low menunjukan saham ini memiliki buyer yang cukup dominan, dan trend optimizer yang mulai berubah warna dari merah solid menuju hijau menunjukan saham ini berada di fase bottom reversal.

Trading plan: Trend following. Speculative buy di area 2800 - 2850. Stoploss level 2720.

#SahamJagoan #DisimpanMakinCuan
Technical IndicatorsTrend Analysis

We Build Profitable Traders | Visit: galerisaham.com/pro/
更多:

免責聲明