Dari D1 Kita lihat gold sedang berkonsolidasi dan belum menunjukkan arah yang jelas. Namun perlu digaribawahi bahwa trend major tetap bullish, belum ada tanda reversal yang signifikan. Konsolidasi saat ini ada di 2186 - 2157. Dengan melihat daily chart kita lebih memilih wait n see sampai harga keluar dari zona konsolidasinya.

Jika pecah bawah, maka Double Top terlihat dan potensi turun besar bisa ke 2130 - 2128 Namun jika level 2186 atas pecah, bisa jadi harga akan membuat new high kembali.

***H1 Outlook, hari kamis - jumat kemarin, koreksi terjadi sangat signifikan dan harga kembali sentuh 2157 setelah rekor naik dibukukan di 2222 Jika melihat wave terakhir, SELLER lebih dominan, dan kita bisa cari setup sell namun dengan target terbatas di 2157.

Sell setup kami menunggu 2180 an. Cutloss jika berhasil pecah 2186 Target ke 2157

Disclaimer on
Chart PatternsTrend Analysis

更多:

免責聲明