Harga memasuki area Supply zone, diperkirakan harga tidak mampu menembus area tersebut, dan berpeluang untuk melakukan penjualan pada harga sekarang namun harus menunggu adanya candle bearish atau significant drop yang besar sebagai sinyal atau tanda untuk melakukan order sell